Senin, 30 November 2009

Yang harus diperhatikan sebelum menyate

Pada saat hari raya idul adha saya membuat sate dengan keluarga, pada saat memotong daging satenya yaitu kambing ada tipsnya agar dangingnya terasa lebih empuk , tips ini saya dapat dari ibu saya sendiri, hehe....

Tipsnya ialah pada saat daging dipotong potong maka taruh di bak penyimpananya dan tutuplah dengan daun papaya, ambilah secukupnya daun papaya dan tutuplah di irisan daging yang ingin disate, dengan begitu daging akan terasa lebih empuk, dan biarkan daging jangan dicuci dengan air, karena dengan memncuci daging maka daging itu akan menjadi bau.
Nah itu temen temen sedikit tips dari pengalaman saya semoga bermanfaat…

Tidak ada komentar:

Posting Komentar