Dalam tulisan kali ini saya ingin berbagi cerita tentang pengantar telematisa yang saya dapatkan selama ini, dari berbagai macam yang ada semisal, OS, SmartPhone, jaringan dll, kian hari kian berkembang pesat dan canggih, saya ambil contoh ialah sebuah smartphone berbasis android, OS yang sedang berkembang dan "booming" saat ini itu telah meremaja di jaman sekarang, muali dari anak muda sampai orang tua antusias dengan OS android, Sistem Operasi berbasis linux dan open source tentunya yang kian diminati sejumlah orang untuk melakukan eksperimen agar sesuai dengan keinginannya.
Dari Fitur dan kelengkapan Sistem orasi berbasis android memang terbilang mudah dan banyak, dan sebagai catatan lebih Sistem Operasi ini bila mana ingin mengunggah cukup banyak yang menyediakan secara cuma cuma dan sudah canggih, mungkin ini salah satunya yang menjadi daya tarik konsumen untuk mencoba Sistem operasi android.
Hingga saat ini perangkat yang berbasis android cukup banyak diantaranya :
Tablet PC
Merupakan Komputer portable berbasis android
Smartphone
Dengan hadirnya mereka kita semua semakin dipermudah untuk memenuhi kebutuhan kita.
Mungkin dimasa yang akan datang, akan ada yang lebih canggih dan sempurna dibanding yang beredar sekarang..
:)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar